Sabtu, 29 Agustus 2015

Visi Misi Madrasah Ibtidaiyah

Share on :
LEMBAGA PENDIDIKAN MA’ARIF NU.
MADRASAH IBTIDAIYAH

a.         Profil Sekolah.
1.      Sejak berdiri sampai sekarang MI. Ma’arif NU. Al-Ishlah Sumberanyar mengalami beberapa kali pergantian kepemimpinan. Namun pergantian tersebut merupakan mata rantai sejarah yang tidak dapat dipisahkan satu dengan lainnya. Karena mempunyai Visi dan Misi yang sejalan untuk mengembangkan dan membawa MI. Ma’arif NU. Al-Ishlah Sumberanyar menjadi yang terbaik didunia pendidikan, khususnya di Kabupaten Lumajang Namun keberhasilan ini juga karena dukungan dari semua pihak (warga sekolah ) yang saling membantu dan berbuat yang terbaik.
2.      Visi, Misi dan Tujuan MI. Ma’arif NU. Al-Ishlah Sumberanyar.
2.1     Visi Pengertian Visi adalah wawasan yang menjadi sumber arahan sekolah dan digunakan untuk memandu, merumuskan misi, dengan kata lain visi adalah gambaran masa depan yang diinginkan oleh sekolah, agar sekolah dapat menjamin kelangsungan hidup dan perkembangan.
MI. Ma’arif NU. Al-Ishlah Sumberanyar adalah salah satu lembaga yang terdapat di lingkungan Ma’arif NU. Kabupaten Lumajang. Sehingga dalam perumusan Visi dan Misi tidak bertentangan dengan rumusan visi dan misi dari Ma’arif NU. Kabupaten Lumajang. Rumusan Visi kami adalah sebagai berikut : UNGGUL DALAM PRESTASI BERDASARKAN IMTAQ DAN IPTEK.
Misi pada umumnya dirumuskan dalam kalimat filosofis sehingga setiap orang memiliki penafsiran yang berbeda-beda. Dan dapat menimbulkan perselisihan dalam implementasinya. Agar tidak terjadi salah penafsiran indicator dalam visi yang kami buat adalah sebagai berikut :
a.    Berkualitas dalam perolehan nilai hasil belajar dan kualitas proses belajar mengajar.
b.      Cerdas dan terampil dalam menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi.
c.       Penuh kreasi dalam bidang seni dan budaya.
d.      Iman dan taqwa sebagai kendali setiap tindakan yang kita lakukan.
2.2     Misi
Misi adalah tindakan yang dilakukan untuk mewujudkan atau merealisasikan visi tersebut, karena visi harus mengakomodasi semua kelompokyang terkait dengan sekolah. Dengan kata lain Misi adalah suatu strategi atau cara untuk mencapai visi yang sudah ditetapkan secara tepat dan benar. Tanpa adanya strategi yang benar tidak mungkin semua visi akan tercapai.
Kami akan merumuskan suatu misi sekolah sebagai beriklut :
a.         Membentuk manusia yang cerdas dan terampil.
b.         Membentuk Manusia Yang Beriman, Bertaqwa, Berakhlakul Karimah, dan Berkepribadian Luhur
c.          Menyelenggarakan Pendidikan Yang Berorientasi Mutu. Baik secara keilmuan maupun secara Moral dan Sosial, sehingga mampu menyiapkan dan mengembangkan sumber daya insan yang mmempunyai kualitas dibidang Imtaq dan Iptek.
d.         Melaksanakan bimbingan secara efektif, membantu serta mendorong siswa untuk mengenali potensi diri, sehingga setiap siswa dapat berkembang secara optimal sesuai potensi yang dimiliki.
e.          Menumbuhkan semangat keunggulan secara intensif kepada seluruh warga sekolah
f.          Menumbuhkan penghargaan terhadap ajaran agama Islam yang berwawasan Ahlussunnah Wal Jama’ah
g.         Menyesuaikan diri terhadap perubahan mendasar tentang pelaksanaan konsep managemen peningkatan mutu berbasis sekolah (MPMBS) serta kurikulum
2.3     Tujuan Sekolah.
Pengetian tujuan sekolah adalah tahapan atau langkah yunrtuk mewujudkan visi dalam jangka waktu tertentu, dengan kata lain tujuan merupan “ APA” yang akan dicapai/dihasilkan oleh sekolah bersangkutan dan “KAPAN” tujuan itu akan tercapai.
Tujuan dikaitkan dengan jangka waktu 3-5 tahun, jika visi merupan gambaran sekolah secara utuh atau ideal maka tujuan yang uingin dicapai dalam jangka waktu 3 tahun mungkin belum seideal visi atau belum selengkap visi dengan kata lain tujuan itu dapat terwujud dari sebagai yang kita buat.

Visi, Misi dan Tujuan Madrasah


Visi
Terbentuknya generasi muslim yang berilmu, beramal sholeh, berakhlaqul karimah, terampil, kreatif, mandiri dan bertanggung jawab dalam beragama, berbangsa dan bernegara.
Indikator-indikator Visi:
  1. Menjadikan ajaran-ajaran dan nilai-nilai Islam sebagai pandangan hidup, sikap hidup, dan keterampilan hidup dalam kehidupan sehari-hari
  2. Memiliki kepedulian yang tinggi terhadap lingkungan
  3. Memiliki lingkungan Madrasah yang nyaman dan kondusif untuk belajar.


Misi
  1. Untuk mencapai visi tersebut, misi dari Madrasah Ibtidaiyah Miftahul Ulum mempunyai misi sebagai berikut:
  2. Menyelenggarakan pendidikan umum dan agama yang mengedepankan peningkatan kualitas guru dan siswa dalam bidang IPTEK dan IMTAQ.
  3. Mengembangkan dan mengamalkan nilai-nilai akhlaqul karimah yang sesuai dengan ajaran Islam dalam kehidupan sehari-hari.
  4. Membina dan mengembangkan potensi siswa sehingga mampu terampil dan kreatif dalam menghadapi tuntutan zaman, inovatif dan mandiri dalam bidang sosial keagamaan, budaya, berbangsa da bernegara.
  5. Meningkatkan kebiasaan berperilaku disiplin dan bertanggung jawab dalam kehidupan bermasyarakat baik dalam lingkungan keluarga, madrasah, maupun masyarakat.
  6. Menerapkan manajemen berbasis madrasah.
Tujuan
  1. Tujuan Madrasah Ibtidaiyah Miftahul Ulum sebagai berikut:
  2. Meningkatkan kuantitas dan kualitas sikap dan praktik kegiatan serta amaliyah keagamaan Islam warga Madrasah.
  3. Menciptakan lulusan Madrasah Ibtidaiyah Miftahul Ulum yang menguasai ilmu pengetahuan umum dan agama.
  4. Menumbuhkan kepedulian dan kesadaran warga Madrasah terhadap keamanan, kebersihan, dan keindahan lingkungan Madrasah.
  5. Mengoptimalkan kualitas dan kuantitas sarana/prasarana dan fasilitas yang mendukung peningkatan prestasi akademik dan non akademik.
  6. Menerapkan manajemen penge
Terampil Qiroah, Tekun Beribadah, Berakhlak Karimah, dan Berprestasi
·         HOME
·         PROFIL MADRASAH
·         WARGA MADRASAH
·         KATEGORI TULISAN
·         AKADEMIK
·         DOWNLOAD
·         DAFTAR ISI
·         EDIT

Visi, Misi, dan Tujuan MI


1.      Visi

Madrasah Ibtidaiyah “Tarbiyatusy Syubban” sebagai lembaga pendidikan dasar berciri islam perlu mempertimbangkan harapan peserta didik, lembaga pengguna lulusan Madrasah dan masyarakat dalam merumuskan visinya. Madrasah Ibtidaiyah Tarbiyatusy Syubban juga diharapkan merespon perkembangan dan tantangan masa depan dalam ilmu pengetahuan dan teknologi, era informasi dan globalisasi yang sangat cepat. Madrasah Ibtidaiyah Tarbiyatusy Syubban ingin mewujudkan harapan dan respon dalam visi berikut:

TERWUJUDNYA GENERASI ISLAM YANG TERAMPIL QIRO’AH, TEKUN BERIBADAH, BERAKHLAK KARIMAH DAN UNGGUL DALAM PRESTASI” 

Indikator Visi:
  • Terwujudnya peserta didik yang mampu membaca Al Quran dengan baik dan benar (tartil)
  • Terwujudnya peserta didik yang tekun melaksanakan ibadah wajib maupun sunnah
  • Terwujudnya peserta didik yang santun dalam bertutur dan berperilaku.
  • Terwujudnya peserta didik yang unggul dalam prestasi akdemik dan non akademik sebagai bekal melanjutkan pendidikan yang lebih tinggi dan atau hidup mandiri.

2.      Misi


  • Mewujudkan pembelajaran dan pembiasaan dalam mempelajari Al Quran dan menjalankan ajaran agama islam. 
  • Mewujudkan pembentukan karakter islami yang mampu mengaktualisasikan diri dalam masyarakat
  • Menyelenggarakan pendidikan yang berkualitas dalam pencapaian prestasi akademik.
  • Meningkatkan pengetahuan dan profesionalisme tenaga kependidikan sesuai dengan perkembangan dunia pendidikan.
  • Menyelenggarakan tata kelola Madrasah yang efektif, efisien, transparan dan akuntabel.

3.      Tujuan Pendidikan Madrasah



Secara umum tujuan pendidikan Madrasah Ibtidaiyah Tarbiyatusy Syubban adalah meletakkan dasar kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta ketrampilan untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut. Bertolak dari tujuan umum pendidikan dasar tersebut, madrasah Ibtidaiyah Tarbiyatusy Syubban mempunyai tujuan sebaaagai berikut: 
  • Mengoptimalkan proses pembelajaran dengan menggunakan pendekatan pembelajaran aktif (PAKEM, CTL)
  • Mengembangkan potensi akademik, minat dan bakat siswa melalui layanan bimbingan dan konseling dan kegiatan ekstrakurikuler.
  • Membiasakan perilaku islami diingkungan Madrasah.
  •  Meningkatkan prestasi akademik siswa dengan nilai rata – rata 7,0
  • Meningkatkan prestasi akademik siswa di bidang seni dan olah raga lewat kejuaraan dan kompetisi.


3 komentar: